Dana Rp27,4 Miliar Diterima 274 Kopdes Merah Putih Tangerang
Meritagehighlands.com – Sebanyak 274 Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di Kabupaten Tangerang, Banten, mendapatkan suntikan dana Corporate Social Responsibility (CSR) dari berbagai perusahaan swasta sebesar Rp27,4 miliar. Dana tersebut telah disalurkan secara merata kepada 246 desa serta 28 kelurahan yang terdaftar. Wakil Menteri Koperasi, Farida Farichah, menyatakan bahwa alokasi dana ini diharapkan bisa menggerakkan ekonomi…